Bangun Tidur Dapatkan Suami Tewas dengan Kondisi Berdarah-darah di Sebelahnya

Bangun Tidur Dapatkan Suami Tewas dengan Kondisi Berdarah-darah di Sebelahnya

KEPRIMOBILE.COM (KMC) , MAKASSAR – Sain (49) warga asal Tana Towa, Kecamatan Kajang, Bulukumba ditemukan tewas di Jalan Perintis Kemerdekaan, kota Makassar.

Sain tewas dengan leher tergorok, dan tubuh berlumuran darah.

Jenazahnya ditemukan istrinya, Sida (47).

 

Sang istri kaget bangun dan mendapati korban yang sudah tidak bernyawa, berada di sampingnya.

Kapolsek Biringkanaya Kompol Henky Ismanto mengungkapkan, korban adalah seorang buruh bangunan.

Sementara ini diduga korban akhiri hidupnya sendiri dengan sebilah alat tajam jenis pisau.(TRIBUNBATAM.COM)

468x60

No Responses

Leave a Reply